FAQ Mahasiswa

webmasterFAQ

FAQ Mahasiswa

Student Portal merupakan portal mahasiswa yang berisi info bagi mahasiswa mahasiswa seperti Nilai, Tagihan Uang Kuliah, FRS/PRS, Pengumuman dan info-info lain yang berkaitan mengenai studi mahasiswa.
Anda dapat mengakses Student Portal dengan mengetikan studentportal.unpar.ac.id pada browser dan login menggunakan akun UNPAR.
Panduan untuk mengakses Student Portal dapat dilihat disini.
Silahkan melihat nilai dan informasi lainnya mengenai kuliah di Student Portal.
Silahkan dilihat di Kalender Akademik UNPAR, atau pada Student Portal di menu Jadwal & Kehadiran.
Pada masa FRS/PRS yang ditentukan, login ke Student Portal.
Untuk Windows 10 Edu berlaku untuk 1 kali pengaktifan pada sebuah perangkat
Untuk Microsoft Office 365 berlaku selama Anda menjadi mahasiswa aktif.
  1. Proses intalasi ini dapat dibantu oleh pihak BTI selama event berlangsung (dapat dilihat di bti.unpar.ac.id/microsoft),
    diluar event, proses instalasi dilakukan mandiri dengan melihat panduan (dapat dilihat di bti.unpar.ac.id/user-manual).